Detail Cantuman
Advanced SearchText
SKRIPSI SI: Aplikasi Alat Bantu Ajar Bahasa Arab Untuk Anak-Anak Berbasis Multimedia Di I'dad Tingkat SD Ar-Rahman Tangerang
Seiring pesatnya perkembangan teknologi komunikasi dan informasi telah mengubah model dan pola pemvbelajaran pada duni pendidikan, terutama perkembangan teknologi dalam proses pengajaran dan pembelajaran dengan menggunakan alat bantu komputer. Pada pembahasan skripsi ini, penulis membangun suatu aplikasi alat bantu ajar Bahasa Arab. Aplikasi alat bantu ajar Bahasa Arab ini adalah suatu aplikasi yang dirancang untuk membantu pengguna untuk mempelajari Bahasa Arab dengan lebih mudah. Saat ini masih banyak ditemukan kesulitan-kesulitan yang dialami siswa dalam memahami Bahasa Arab. Untuk menimbulkan motivasi siswa dalam mempelajari bahasa arab diperlukan suatu model pembelajaran untuk pemecahan suatu permasalahan, sehingga diperoleh manfaat yang maksimal baik dari proses maupun hasil belajarnya. Salah satu model tersebut adalah model tutorial, model tutorial merupakan suatu model pengajaran interaktif yang memusatkan pada pengajaran dan keterampilan pemecahan masalah yang diikuti dengan penguatan keterampilan. Aplikasi ini dirancang dengan menggunakan program Adobe Flash CS3 Action Script 2.0 untuk menghasilkan aplikasi pembelajaran yang mudah digunakan dan interaktif, sehingga memberikan kemudahan kepada siswa untuk mempelajari dan memahami materi yang dipelajarinya. Dengan adanya aplikasi ini, diharapkan siswa dapat lebih mudah untuk mempelajari dan memahami Bahasa Arab.
Ketersediaan
1116 | 006.66 FAH a/R | My Library (000) | Tersedia |
Informasi Detil
Judul Seri |
-
|
---|---|
No. Panggil |
006.66 FAH a/R
|
Penerbit | : STMIK Antar Bangsa., 2012 |
Deskripsi Fisik |
-
|
Bahasa |
Indonesia
|
ISBN/ISSN |
-
|
Klasifikasi |
006.66
|
Tipe Isi |
-
|
Tipe Media |
-
|
---|---|
Tipe Pembawa |
-
|
Edisi |
Skripsi SI
|
Subyek |
-
|
Info Detil Spesifik |
-
|
Pernyataan Tanggungjawab |
-
|
Versi lain/terkait
Tidak tersedia versi lain