No image available for this title

Text

SKRIPSI TI: Optimalisasi Keamanan Jaringan Menggunakan Metode Port Knocking Pada Lazis Wahdah Jakarta



Keamanan sistem jaringan sangat penting, karena berkaitan dengan keamanan sumber daya yang ada pada jaringan berupa data-data, jika system keamanan jaringan lemah,maka orang yang tidak berkepentingan dapat dengan mudah melakukan serangan pada sistem tersebut,baik untuk melakukan manipulasi data atau merubah konfigurasi pada jaringan. Di Lazis Wahdah Jakarta belum melakukan blok pada port system jaringan, dan penggunaan modem Asymmetric Digital Subscriber Line (ADSL) pada jaringaan tidak melakukan blok terhadap port, ini karena Modem ADSL hanya bisa melakukan konfigurasi sederhana dan juga tidak memilik ifitur seperti halnya Router. Berfokus pada masalah tersebut, penggunaan metode Port Knocking pada Mikrotik RB941-2ND merupakan cara yang tepat untuk meningkatkan sistem keamanan jaringan. Dengan Port Knocking hanya IP Address yang sesuai dengan rule atau sesuai dengan Knock yang telah ditentukan yang dapat mengakses ke Mikrotik, sementara yang tidak sesuai dengan rule akan tetap diblok. Sehingga metode Port Knocking dapat meningkatkan system keamanan pada jaringan Lazis Wahdah Jakarta.


Ketersediaan

1556005.8 ISM o/RMy Library (000)Tersedia

Informasi Detil

Judul Seri
-
No. Panggil
005.8 ISM o/R
Penerbit : .,
Deskripsi Fisik
xiii + 56 hlm.; 22 x 30 cm
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN
-
Klasifikasi
005.8
Tipe Isi
-
Tipe Media
-
Tipe Pembawa
-
Edisi
Des. 2020
Subyek
-
Info Detil Spesifik
-
Pernyataan Tanggungjawab

Versi lain/terkait

Tidak tersedia versi lain


Lampiran Berkas



Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnyaXML DetailCite this