No image available for this title

Text

SKRIPSI TI: Rancang Bangun Access Controll Berbasis Waterfall Untuk Memantau Keberadaan Kendaraan Bermotor



Penggunaan kendaraan bermotor di Jakarta semakin marak, sehingga tanpa disadari memicu kriminalitas seputar pencurian kendaraan bermotor, berdampingan dengan itu, teknologi kian berkembang pesat, tak dipungkri lagi teknologi telah banyak memberikan kemudahan untuk aktivitas manusia, apalagi zaman sekarang ketika kebutuhan akan informasi sangat bergantung pada teknologi internet dan website.
Dalam paper ini penulis ingin menerapkan kegunaan teknologi yang ada menjadi lebih berguna untuk kehidupan bermasyarakat. Pembuatan sistem keamanan kendaraan bermotor menjadi hal yang biasa, namun sangat berguna manfaatnya bagi kehidupan sehari-hari, apalagi sistem keamanan tersebut dapat diakses tanpa kabel, dan dapat diremote secara jarak jauh, oleh karena itu penulis menggunakan jaringan GSM untuk mengendalikan alat sistem keamanan pada kendaraan bermotor, sehingga dapat diakses dari wilayah manapun se Indonesia. Dengan adanya sistem keamanan seperti ini, jika para pemilik kendaraan bermotor mengalami kehilangan, maka dapat langsung memberikan perintah pada alat yang tertanam pada alat tersebut.


Ketersediaan

1035004.5 IMA r/RMy Library (000)Tersedia

Informasi Detil

Judul Seri
-
No. Panggil
004.5 IMA r/R
Penerbit : .,
Deskripsi Fisik
xix + 79 hlm.; 21,5 x 29,5 cm
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN
-
Klasifikasi
004.5
Tipe Isi
-
Tipe Media
-
Tipe Pembawa
-
Edisi
Skripsi TI
Subyek
Info Detil Spesifik
-
Pernyataan Tanggungjawab

Versi lain/terkait

Tidak tersedia versi lain


Lampiran Berkas



Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnyaXML DetailCite this