No image available for this title

Text

SKRIPSI SI: Perancangan Sistem Informasi Rawat Jalan Pada Klinik Kasih Ibu Sejahtera Tangerang



Klinik kasih Ibu Sejahtera Tangerang merupakan klinik milik dari Yayasan Kasih Ibu Sejahtera Tangerang. Pelayanan Kesehatan rawat jalan meupakan salah satu jenis pelayanan yang diberikan pada Klinik Kasih Ibu Sejahtera. Yang mana pada proses pelayanan tersebut, sering kali timbul suatu masalah yaitu kesulitan dalam melakukan pembuatan laporan secara cepat dan akurat karena sistem input data masih secara manual yaitu menggunakan kertas serta dibantu komputer dengan memanfaatkan aplikasi Microsoft word dan Microsoft excel.
Maka melalui tugas akhir ini, penulis mencoba untuk membangun suatu sistem informasi pelayanan Kesehatan rawat jalan dengan menggunakan aplikasi Microsoft visual basic 6.0, sedangkan databasenya menggunakan Microsoft Acess. Melalui perancangan aplikasi ini
diharapkan dapat membantu dalam mengatasi masalah yang terjadi. Serta dapat menghasilkan laporan jumlah kunjungan maupun jumlah pendapatan pada klinik ini, yang dapat digunakan dalam pengambilan keputusan selanjutnya.


Ketersediaan

1041362.1068 FAR p/RMy Library (300)Tersedia

Informasi Detil

Judul Seri
-
No. Panggil
362.1068 FAR p/R
Penerbit : .,
Deskripsi Fisik
xvi + 62 hlm.; 21,5 x 29,5 cm
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN
-
Klasifikasi
362.1068
Tipe Isi
-
Tipe Media
-
Tipe Pembawa
-
Edisi
Skripsi SI
Subyek
Info Detil Spesifik
-
Pernyataan Tanggungjawab

Versi lain/terkait

Tidak tersedia versi lain


Lampiran Berkas



Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnyaXML DetailCite this