Detail Cantuman
Advanced SearchText
SKRIPSI TI: Rancang Bangun Aplikasi Penggajian Karyawan Dengan Menggunakan Hybrid Mobile Programming di CV. Agung Glass
Sistem pengelolaan karyawan pada CV. Agung Glass yang masih menggunakan cara manual yaitu dengan membuat data karyawan, absensi, serta gaji yang dilakukan oleh admin sangat tidak efektif. Admin kesulitan untuk mengakses data-data yang sudah lama, karena harus mencari secara manual membuat pekerjaan admin disana menjadi tidak efektif karena menghabiskan banyak waktu. Fasilitas data untuk karyawan pun tidak ada sehingga karyawan tidak tahu tentang data gaji, absensi, serta proyek apa saja yang telah dia lakukan. Aplikasi penggajian ini dapat membuat, mencari, merubah data-data yang ada pada perusahaan, serta melihat report sesuai dengan data proyek, data karyawan, serta gaji karyawan dari data yang sudah ada. Bahasa pemrograman yang digunakan untuk membuat aplikasi ini adalah hybrid programming untuk mobile dengan menggabungkan dua bahasa pemrograman yang berbeda yaitu mobile programming dengan menggunakan Android Studio dan web programming dengan menggunankan PHP.
Ketersediaan
1364 | 005.262 CAT r/R | My Library (000) | Tersedia |
Informasi Detil
Judul Seri |
-
|
---|---|
No. Panggil |
005.262 CAT r/R
|
Penerbit | : Tangerang., 2019 |
Deskripsi Fisik |
xviii + 65 hlm.; 21,5 x 29,5 cm
|
Bahasa |
Indonesia
|
ISBN/ISSN |
-
|
Klasifikasi |
005.262
|
Tipe Isi |
-
|
Tipe Media |
-
|
---|---|
Tipe Pembawa |
-
|
Edisi |
Skripsi SI
|
Subyek | |
Info Detil Spesifik |
-
|
Pernyataan Tanggungjawab |
-
|
Versi lain/terkait
Tidak tersedia versi lain